Jumat, 13 Maret 2009

Sekedar Pengalaman Part 2

Tanggal 9 Maret 2009. .
Hari itu saya baru pulang dari Purwokerto (wisata gitu di Owabong Purbalingga). .
Jam 16.00 saya pulang ke kostan,,setelah itu saya tertidur karena kelelahan. .
Esoknya saya sendiri kaget sewaktu melihat anak ikan cupang saya pada mati T_T . .Tinggal 5 ekor sampai sekarang yang masih hidup dan saya tetap akan pertahankan itu. .
Hanya gara-gara ditinggal pergi sampai 4 hari anakan ikan pada mati gitu, apalagi ditinggal 1 minggu, 2 minggu, 1 bulan, dst..??
Anakan ikan cupang mati karena saya sendiri kurang memperhatikan tuk memberikan makanan. .
Malam harinya saya langsung bikin pakan untuk anak ikan cupang berupa Artemia. .
Jam 21.00 Artemia sudah mulai di buat. .
Entah kapan Artemia itu akan jadi nantinya,, menurut dari semua sumber sihh Artemia yang sudah di bikin itu akan mulai bergerak pada masa 24-36 jam huff lama amid dah. .
Mudah-mudahan Artemia yang sudah di bikin itu akan cepat hidup. . Kasian ank ikan cupang dah mulai lapar,,apalagi majikannya nih lebih lapar :D hehe. .
Sudah 16 jam saya menunggu Artemia itu tuk hidup kembali. . Berarti masih ada sisa 9-20 jam lagi. . Gila,,lama juga yah. .
Kita tunggu saja hingga jadi. .
Untuk ikan cupang akan kembali saya ternak lagi, cuman yang jadi masalahnya induk betina yang bagus susah dicari. . Jika anda mempunyai induk ikan betina yang bagus tolong bantuannya yah,,,

0 komentar: